[PUISI] FANY OKTAVIA EFFENDI "Keselarasan dalam Angan"

 Tema : Perasaan


sumber gambar : google.com 


Tentang jiwa

Maju melangkah

Rupanya yang ada

Menantang dalam gelap


Menyanjung beragam pilihan

Tenang dalam pikiran 

Semu mungkin menjelaskan

Separuh dari masa kelam


Tentang beribu kekuatan

Jutaan ketulusan mendatang

Cukup dalam ratusan artian

Terimakasih dalam pujian


Surabaya, 23 Desember 2020

FIRDA SHIEWA
FIRDA SHIEWA Gadis sederhana yang menyukai dunia literasi dan dunia musik, yang gak doyan selfie.

Posting Komentar untuk "[PUISI] FANY OKTAVIA EFFENDI "Keselarasan dalam Angan""

www.jaringanpenulis.com




Affiliate Banner Unlimited Hosting Indonesia
SimpleWordPress